Assalamu'alaikum sahabat edukasinfo, masa pandemi covid-19 belum berakhir, siswa-siswa masih melaksanakan pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas. Baca Juga Panduan Pembelajaran di Masa Pandemi COVID-19 untuk PAUDDIKDASMEN Tahun 2021.
Baca Juga : Begini cara mengisi nilai rapor di dapodik
Sahabat, untuk persiapan kenaikan kelas tahun ini, edukasinfo membagikan aplikasi Rapor K13 dari kelas 1 sampai dengan kelas 6 untuk semester 2 (genap). sebenarnya ini bukanlah aplikasi, namun sebuah program berbasis excel, namun itu bukanlah sebuah masalah. Karena, yang kita butuh adalah kemudahan untuk mengolah nilai rapor anak didik kita.
Di masa sulit ini yakni pandemi covid-19, tidak adanya ulangan kenaikan kelas, atau ulangan kelulusan bagi kelas enam, namun penilaian arian dan penilaian tugas di rumah pasti kalian punya, kan!
Nah,
dengan menjumlahkan hasil penialain harian selama ini dan tugas yang
diberikan ke peserta didik selama belajar di rumah kita bisa membuat
nilai rapor kenaikan kelas.
Baca Juga : Baca Juga : Aplikasi excel mengetahui layak atau tidak layaknya anak masuk SD/MI
Sahabat, berikut ini akan admin bagikan aplikasi rapor Kurikulum 2013 dari kelas 1 sampai kelas 6 yang bersumber dari situs kangmartho.
Rapor K13 Kelas 1 semester 2 klik disini.
Rapor K13 Kelas 2 semester 2 klik disini.
Rapor K13 Kelas 3 semester 2 klik disini.
Rapor K13 Kelas 4 semester 2 klik disini.
Rapor K13 Kelas 5 semester 2 klik disini.
Rapor K13 Kelas 6 semester 2 klik disini.
Untuk diperhatikan oleh para guru bahwa pada kurikulum 2013 siswa Sekolah Dasar (SD) kelas 1, 2 dan 3
tidak akan dibekali dengan pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
dan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). kedua Mata pelajaran ini (IPA dan IPS) baru akan
didapat siswa dikelas 4,5 dan 6.
Sumber : kangmarhto.com https://www.mediafire.com/file/q3h2qyuof461qg4/-_MASTER_APLIKASI_RAPORT_K13_KELAS_2_SMT_2_VERSI_LENGKAP_KD_N_JURNAL.xlsm/file
https://www.mediafire.com/file/q3h2qyuof461qg4/-_MASTER_APLIKASI_RAPORT_K13_KELAS_2_SMT_2_VERSI_LENGKAP_KD_N_JURNAL.xlsm/file
https://www.mediafire.com/file/q3h2qyuof461qg4/-_MASTER_APLIKASI_RAPORT_K13_KELAS_2_SMT_2_VERSI_LENGKAP_KD_N_JURNAL.xlsm/file
Izin download ya pak...
ReplyDeleteAlhamdulillah
ReplyDeletesilahkan
gk ada Mapel IPA dan IPS ya
ReplyDeletekelas 1, 2 dan 3 tidak ada pelajaran IPA dan IPS
Delete